5 Cara Mengobati Mata Bayi Belekan Tanpa Obat Kimia

Pernahkah melihat kotoran di bagian mata buah hati Anda saat bangun tidur? Para ahli kesehatan Pafi Barito Timur menyebut kotoran tersebut dengan belekan. Normalnya belekan menumpuk di bagian sudut mata.

Semua orang pasti pernah merasakan belekan di area mata mereka. Kotoran yang biasa muncul di bagian sudut - sudut mata ini sering muncul ketika seseorang bangun tidur. Selain itu juga muncul saat seseorang sedang mengalami sakit mata.

Sebenarnya belekan merupakan hal yang umum terjadi pada manusia, begitupun juga pada bayi. Bahkan di beberapa kasus belekan pada bayi juga sering terjadi ketika mereka baru dilahirkan.

Belekan sendiri merupakan kotoran mata yang berasal dari debu, air mata, lendir, dan minyak yang menumpuk. Sementara itu, mata bayi belekan karena pembukaan saluran air mata yang terlambat. Ini membuat air mata tertahan di bagian sudut mata.

Ada beberapa cara mengobati mata belekan yang bisa diterapkan pada Bayi Anda. Jika tidak ingin menggunakan obat kimia, Anda dapat menggunakan cara - cara alami berikut ini.

Cara Mengobati Belekan pada Mata Bayi Secara Alami


Cara Mengobati Belekan pada Mata Bayi Secara Alami

Irisan Timun


Mata anak 2 tahun belekan tapi tidak merah bisa diatasi dengan menggunakan irisan mentimun. Hal itu karena mentimun memiliki kandungan antioksidan yang dapat meminimalisir peradangan dan pembengkakan.

Selain itu, mentimun dapat membuat kulit di area mata menjadi lebih segar. Adapun cara pengaplikasiannya adalah dengan menaruh beberapa irisan pada kelopak mata dan biarkan selama 15 menit.

Kompres dengan Air Hangat


Mungkin terdengar sepele namun air hangat terbukti ampuh untuk mengobati mata belekan. Para ahli di https://pafibaritotimur.org/ juga menyarankan untuk mengkompres mata menggunakan air hangat saat terjadi belekan.

Air hangat dapat membantu meredakan rasa perih saat mata mulai terkena belekan. Bahkan saat belekan mulai parah, mata juga akan terasa berkedut dan nyeri. Dengan air hangat, semua rasa nyeri tersebut dapat mereda.

Gunakan kapas atau handuk bersih untuk membersihkan belek pada bayi menggunakan air hangat. Usap juga secara perlahan pada bagian mata bayi baru lahir belekan sekali usap. Gunakan kapas yang baru untuk mengusap mata yang lain.

Kompres Menggunakan Kantong Teh


Menurut para ahli farmasi, mengkompres mata menggunakan kantong teh yang dingin bisa mengatasi belekan. Kantong teh juga sangat efektif untuk mengantisipasi infeksi dan pembengkakan pada mata.

Selain itu, kantong teh bisa membuat mata menjadi lebih rileks sehingga sangat cocok untuk meredakan mata yang lelah.

Tetesi dengan Air Perasan Daun Sirih


Cara mengobati mata belekan pada anak juga bisa dilakukan menggunakan daun sirih. Daun sirih diklaim dapat mengurangi bakteri dan membersihkan kotoran yang muncul di sudut mata.

Anda bisa merebus daun sirih dan menyaring airnya sampai jernih. Lalu basuhkan pada mata yang terkena belek. Anda juga bisa meneteskan sedikit air perasan daun sirih ke mata anak sebanyak satu tetes seperti saat menggunakan obat tetes mata.

Oleskan Mata dengan Madu Murni


Madu murni dapat menjadi solusi bagi bayi Anda yang terkena belekan. Madu memiliki berbagai manfaat untuk menjaga kesehatan pada tubuh. Termasuk mengatasi belekan.

Caranya cukup oleskan madu murni pada bagian kelopak mata anak. Lalu diamkan hingga mengering. Setelah itu bilas menggunakan air bersih.

Itulah beberapa cara mengobati mata bayi belekan tanpa obat kimia. Apabila kondisi mata anak Anda tidak kunjung sembuh dari belekan dengan cara di atas, bisa berkonsultasi dengan para ahli dari pafitanjungkeramat.org.

Posting Komentar

Copyright © 2021

Niaga Webster