6 Cara Gampang Belajar Bahasa Jawa
Indonesia memiliki ragam budaya dan bahasa. Salah satu bahasa yang umum didengar yaitu bahasa Jawa. Baik di wilayah lain seperti Sumatra, Kalimantan, dan daerah lainnya bertemu dengan orang yang menggunakan bahasa jawa sebagai bahasa sehari-hari bukanlah hal yang asing.
Hal tersebut karena, banyak sekali penduduk pulau Jawa yang bermigrasi ke daerah lain di seluruh wilayah Indonesia. Bahkan, dalam dunia sastra dan budaya bahasa jawa pun banyak digunakan. Jadi, tidak heran jika banyak yang tertarik belajar bahasa jawa.
Baik itu keturunan jawa maupun orang luar yang tertarik untuk belajar bahasa jawa yang baik dan benar. Terutama dalam penggunaan bahasa jawa kromo untuk digunakan saat berbicara dengan orang yang lebih tua.
Bahasa jawa yang sering Anda dengar mungkin bukan bahasa jawa kromo atau bahasa yang halus. Mengingat saat ini Bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional lebih sering digunakan sebagai bahasa utama.
Sehingga, tidak heran jika banyak yang kurang paham dengan penggunaan bahasa jawa kromo. Untuk memahami lebih dalam mengenai bahasa jawa, terutama jawa kromo anda bisa mempelajarinya dengan berbagai cara.
Adapun cara mudah belajar bahasa Jawa, yaitu:
Setiap bahasa memiliki tingkatan berdasarkan kepada siapa bahasa tersebut akan digunakan. Pun, dengan bahasa jawa yang terdiri atas jawa ngoko, jawa krama atau kromo, dan jawa inggil.
Tingkatan bahasa jawa tersebut digunakan tergantung siapa lawan bicara Anda. Seperti jawa ngoko digunakan kepada lawan bicara yang sudah akrab. Jawa kromo digunakan sebagai bentuk formal kepada lawan bicara yang lebih tua atau tidak akrab.
Sedangkan, bahasa jawa inggil dapat Anda gunakan terhadap lawan bicara yang dihormati, baik karena perbuatannya maupun karena kepemilikannya. Selain itu, ada juga tingkatan jawa krama andhap.
Penggunaan jawa krama andhap hampir sama dengan jawa inggil yaitu merujuk kepada hal-hal yang ditujukan terhadap lawan bicara yang dihormati. Yang mana penggunaannya bukan menandakan derajat formalitas.
Untuk lebih jelas berikut ini contoh kosakata jawa ngoko dan kromo.
Belajar bahasa jawa dengan mudah yaitu dengan menguasai kosakata yang sering didengar dan digunakan. Dengan begitu, Anda bisa cepat mempelajari karena sudah tidak asing lagi di telinga.
Selain itu, akan memudahkan juga dalam menguasai kosakata sesuai tingkatan bahasa. Lalu, ulangi sampai benar-benar hafal dan paham cara menggunakannya.
Cara gampang belajar bahasa jawa dengan bertanya langsung kepada orang yang lebih paham atau sudah ahlinya. Hal ini akan membantu Anda dalam menguasai bahasa jawa yang baik dan benar.
Sehingga, dalam penggunaannya tidak keliru. Tentunya Anda tidak ingin menggunakan bahasa jawa yang tidak sesuai tempatnya, bukan? Misalnya berbicara dengan orang yang lebih tua menggunakan jawa ngoko. Hal tersebut sangatlah tidak sopan.
Sebanyak apa pun Anda belajar hingga menguasai bahasa jawa akan sia-sia jika tidak dipraktikkan. Hal tersebut, karena setiap ilmu akan menjadi tajam jika digunakan secara terus menerus.
Untuk itu jangan malu atau takut salah, karena dari kesalahan Anda dapat belajar untuk lebih baik lagi. Oleh sebab itu, berbicaralah menggunakan bahasa jawa yang sudah dipelajari.
Anda dapat membeli buku bahasa jawa untuk lebih menguasai dan memperlancar kosakata yang sudah dikuasai. Serta, dapat memperkaya kosakata dengan membaca buku.
Menariknya, mungkin Anda akan menemukan kosakata baru dari berbagai tingkatan. Untuk itu, jangan ragu membeli buku bahasa jawa dan membacanya sesering mungkin.
Di era teknologi internet ini, Anda dapat mencari berbagai informasi mengenai bahasa jawa. Untuk mencari kosakata bahasa jawa, cara menggunakannya dan informasi lain yang akan membantu Anda dalam belajar bahasa jawa.
Salah satu situs yang dapat Anda kunjungi untuk belajar bahasa jawa yaitu https://mpotimes.com/belajar-bahasa-jawa. Yang mana tidak hanya kosakata bahasa jawa yang dapat Anda jumpai, tetapi ada juga informasi mengenai geguritan atau puisi.
Pastinya sudah tidak asing lagi bukan dengan geguritan bahasa jawa? Buat Anda yang belum tahu silahkan kunjungi https://mpotimes.com/belajar-bahasa-jawa. Karena, ada contoh puisi karya Raden Syahid seorang penyair jawa yang terkenal.
Semoga dengan cara mudah belajar bahasa jawa di atas dapat membantu Anda dalam menguasai dan memahaminya. Terpenting, sering-seringlah praktik langsung dengan berbicara menggunakan bahasa jawa sebagai bahasa sehari-hari.
Hal tersebut karena, banyak sekali penduduk pulau Jawa yang bermigrasi ke daerah lain di seluruh wilayah Indonesia. Bahkan, dalam dunia sastra dan budaya bahasa jawa pun banyak digunakan. Jadi, tidak heran jika banyak yang tertarik belajar bahasa jawa.
Baik itu keturunan jawa maupun orang luar yang tertarik untuk belajar bahasa jawa yang baik dan benar. Terutama dalam penggunaan bahasa jawa kromo untuk digunakan saat berbicara dengan orang yang lebih tua.
Cara Mudah Belajar Bahasa Jawa
Sehingga, tidak heran jika banyak yang kurang paham dengan penggunaan bahasa jawa kromo. Untuk memahami lebih dalam mengenai bahasa jawa, terutama jawa kromo anda bisa mempelajarinya dengan berbagai cara.
Adapun cara mudah belajar bahasa Jawa, yaitu:
1. Mempelajari Tingkatan Bahasa Jawa
Setiap bahasa memiliki tingkatan berdasarkan kepada siapa bahasa tersebut akan digunakan. Pun, dengan bahasa jawa yang terdiri atas jawa ngoko, jawa krama atau kromo, dan jawa inggil.
Tingkatan bahasa jawa tersebut digunakan tergantung siapa lawan bicara Anda. Seperti jawa ngoko digunakan kepada lawan bicara yang sudah akrab. Jawa kromo digunakan sebagai bentuk formal kepada lawan bicara yang lebih tua atau tidak akrab.
Sedangkan, bahasa jawa inggil dapat Anda gunakan terhadap lawan bicara yang dihormati, baik karena perbuatannya maupun karena kepemilikannya. Selain itu, ada juga tingkatan jawa krama andhap.
Penggunaan jawa krama andhap hampir sama dengan jawa inggil yaitu merujuk kepada hal-hal yang ditujukan terhadap lawan bicara yang dihormati. Yang mana penggunaannya bukan menandakan derajat formalitas.
Untuk lebih jelas berikut ini contoh kosakata jawa ngoko dan kromo.
- Tidak = Ngoko : Ora / Kromo : Mboten
- Sudah = Ngoko : Wis / Kromo : Sampun
- Permisi = Ngoko : Amit / Kromo : Nuwun Sewu
- Belum = Ngoko : Dhurung / Kromo Dhereng
2. Menguasai Kosakata yang Sering Digunakan
Belajar bahasa jawa dengan mudah yaitu dengan menguasai kosakata yang sering didengar dan digunakan. Dengan begitu, Anda bisa cepat mempelajari karena sudah tidak asing lagi di telinga.
Selain itu, akan memudahkan juga dalam menguasai kosakata sesuai tingkatan bahasa. Lalu, ulangi sampai benar-benar hafal dan paham cara menggunakannya.
3. Bertanya Kepada yang Lebih Paham
Cara gampang belajar bahasa jawa dengan bertanya langsung kepada orang yang lebih paham atau sudah ahlinya. Hal ini akan membantu Anda dalam menguasai bahasa jawa yang baik dan benar.
Sehingga, dalam penggunaannya tidak keliru. Tentunya Anda tidak ingin menggunakan bahasa jawa yang tidak sesuai tempatnya, bukan? Misalnya berbicara dengan orang yang lebih tua menggunakan jawa ngoko. Hal tersebut sangatlah tidak sopan.
4. Praktik Ngomong Bahasa Jawa
Sebanyak apa pun Anda belajar hingga menguasai bahasa jawa akan sia-sia jika tidak dipraktikkan. Hal tersebut, karena setiap ilmu akan menjadi tajam jika digunakan secara terus menerus.
Untuk itu jangan malu atau takut salah, karena dari kesalahan Anda dapat belajar untuk lebih baik lagi. Oleh sebab itu, berbicaralah menggunakan bahasa jawa yang sudah dipelajari.
5. Membaca Buku Bahasa Jawa
Anda dapat membeli buku bahasa jawa untuk lebih menguasai dan memperlancar kosakata yang sudah dikuasai. Serta, dapat memperkaya kosakata dengan membaca buku.
Menariknya, mungkin Anda akan menemukan kosakata baru dari berbagai tingkatan. Untuk itu, jangan ragu membeli buku bahasa jawa dan membacanya sesering mungkin.
6. Belajar dari Internet
Di era teknologi internet ini, Anda dapat mencari berbagai informasi mengenai bahasa jawa. Untuk mencari kosakata bahasa jawa, cara menggunakannya dan informasi lain yang akan membantu Anda dalam belajar bahasa jawa.
Salah satu situs yang dapat Anda kunjungi untuk belajar bahasa jawa yaitu https://mpotimes.com/belajar-bahasa-jawa. Yang mana tidak hanya kosakata bahasa jawa yang dapat Anda jumpai, tetapi ada juga informasi mengenai geguritan atau puisi.
Pastinya sudah tidak asing lagi bukan dengan geguritan bahasa jawa? Buat Anda yang belum tahu silahkan kunjungi https://mpotimes.com/belajar-bahasa-jawa. Karena, ada contoh puisi karya Raden Syahid seorang penyair jawa yang terkenal.
Semoga dengan cara mudah belajar bahasa jawa di atas dapat membantu Anda dalam menguasai dan memahaminya. Terpenting, sering-seringlah praktik langsung dengan berbicara menggunakan bahasa jawa sebagai bahasa sehari-hari.
Posting Komentar
Posting Komentar